Pendukung Prabowo Sejati VS Asal Bukan Jokowi

Oleh: Mila Machmudah Djamhari 

Pendukung Prabowo sejati eksis sejak Pilpres 2009... jadi wajarlah bahagia akhirnya di tahun 2024 bakal jadi Presiden... Mereka tidak merasa dikhianati... Koalisi dengan Jokowi bagian dari strategi.

Kita yang bukan pendukung Prabowo sejati... memilih Prabowo karena "asal bukan Jokowi" tentu saja berbeda ketika 2019 merasa dikhianati... Ketika 2024 ada calon yang kita merasa lebih baik dari Prabowo maka kita pun mendukungnya.

Jadi tidak perlu merasa heran dengan narasi pendukung Prabowo sejati... mereka cukup sabar menanti untuk jagoannya menjadi Presiden... Sedangkan kita... tidak perlu waktu lama untuk melupakannnya... 

Kita hidup di atas realitas... bukan pemujaan pada manusianya... Kita dukung Anies karena kita merasa program yang dia tawarkan lebih realitas dan progresif... Bahwa Anies kelak dinyatakan kalah... maka itu bukanlah sebuah kiamat... Kita bisa terus sampaikan program-program baik yang ditawarkan Anies.

Salah satu pemikiran Anies terkait Air Hujan kembali ke tanah saat ini dikembangkan di IKN... Meskipun mereka sering mentertawakan gagasan Anies Baswedan faktanya gagasan Anies diadopsi untuk program jangka panjang mereka juga...
Hanya orang bodoh yang mentertawakan gagasan jenius... karena otak mereka memang tidak nyambung... dan butuh kesabaran untuk mencerdaskan Bangsa ini yang abrakadabra amburadul...

(fb)
Baca juga :