Masya Allah Haji Kante πŸ‘πŸ˜€

Masya Allah Haji Kante πŸ‘πŸ˜€

Felipe Saad (mantan rekan setim Kante saat bermain di klub Caen Prancis): 

"Saya mengundang Kante untuk ke ulang tahunku, hanya pesta kecil sih. Tapi dia beneran datang ke restoran acaranya, dengan membawa sekotak coklat, dan orang-orang jadi terlihat malu. Ia pun meminta maaf, dan berkata dia bingung mau membawa kado apa, karena sebelumnya tidak pernah diundang ke acara pesta."

"Kante adalah salah satu orang yang saya kenal dengan hati terbaik, dia adalah sosok langka dalam sepakbola. Pasti banyak pemain yang berpikiran sama, karena saat di ruang ganti pun, dia adalah orang yang sama seperti yang kalian lihat di televisi."

***

N'Golo KantΓ© (lahir di Paris, 29 Maret 1991) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Prancis yang bermain untuk klub Chelsea yang baru saja mengantarkan klubnya meraih juara Piala Champions 2021.

Haji KantΓ© memulai karier juniornya di klub Boulogne. Sempat pindah ke Caen dan Leicester City sebelum bergabung dengan Chelsea pada tahun 2016.