[PORTAL-ISLAM.ID] Ustadz Haikal Hassan Baras atau dipanggil Babeh Haikal menyentil penegakkan hukum tebang pilih.
"Penyebar hoax, ujaran kebencian, pengedit situasi, hanya dipanggil dan ditahan bila pelakunya bukan projo (pro-Jokowi). Percaya? Buktikan yuk, kalau orang sejenis Deni Siregar, Ade Armando, dan sejenisnya akan selalu lolos? Kita tunggu dan saksikan," kata Babeh Haikal di akun twitternya, Rabu (26/9/2018).
Penyebar hoax, ujaran kebencian, pengedit situasi, hanya dipanggil dan ditahan bila pelakunya bukan projo. Percaya?— Haikal Hassan Baras (@haikal_hassan) 26 September 2018
Buktikan yuk, kalau org sejenis deni siregar, ade armando, dan sejenisnya akan selalu lolos? Kita tunggu dan saksikan.
Pendukung Jokowi, Denny Siregar disorot terkait kicauannya tentang kalimat Tauhid dikaitkan kematian suporter.
Hingga saat ini tidak ditindak aparat.
Sedangkan pada kasus FPI, aparat cepat bertindak.
Ah si Babe ini kalau Bicara suka yang sebener-nya,.— Iklim Milano (@IklimSumarlan) 26 September 2018
Iya,.Kita tunggu kabarnya Sambil ngopi plus makan Tempe goreng,.😋😎
Akibatnya distrust, disobedient, disintegrasi berkembang subur di masyarakat, yg merugi pasti otomatis pemerintah/presiden dan institusi polri itu sendiri. Masyarakat ga bodo amat dibodohin/dipecah belah pihak2 yg ingin memancing di aer keruh.— SaveUnityDiversity (@BudiWdp) 26 September 2018